Contoh Kalimat Adjective Kata Sifat Bahasa Inggris

Contoh Kalimat Adjective Kata Sifat Bahasa Inggris

Bagaimana Cara Membuat Kalimat Bahasa Inggris Sederhana?

Untuk membuat contoh kalimat bahasa Inggris sederhana sehari-hari sebenarnya mudah, lho. Kamu hanya perlu menggunakan rumus seperti,

Subjek + Kata Kerja (verb) +Objek

Sama seperti kalimat dalam bahasa Indonesia, subjek merujuk pada orang, benda, maupun tempat yang melakukan tindakan. Contohnya, I, You, She, He, We, They, dan lain sebagainya.

Setelah itu, kamu cukup menambahkan kata kerja atau verb yang berupa tindakan yang dilakukan oleh subjek. Misalnya, sleep, eat, school, dan lain-lain.

Terakhir adalah objek atau keterangan jika diperlukan. Objek menerima tindakan dari kata kerja, sedangkan keterangan akan memberikan tambahan informasi. Kamu bisa menggunakan keterangan adverb of time, adverb of manner, dan lainnya.

Contoh kalimat bahasa Inggris sederhana sehari-hari dari rumus di atas misalnya:

Objek/keterangan: everyday

Maka, kalimatnya menjadi I sleep everyday.

35 Contoh Kalimat to be dalam Bahasa Inggris Beserta Cara Penggunaan dan Artinya

Curious = Ingin tahu

Contoh kalimatnya : The curious child asked many questions about how the universe works.

(Anak yang ingin tahu itu mengajukan banyak pertanyaan tentang bagaimana alam semesta bekerja.)

Contoh Kalimat Bahasa Inggris 75 – 100

76. I’m trying to learn a new language. (Saya sedang mencoba belajar bahasa baru.)

77. She often visits her grandparents on weekends. (Dia sering mengunjungi kakek-neneknya di akhir pekan.)

78. They’re planning a surprise party for him. (Mereka merencanakan pesta kejutan untuknya.)

79. I usually take a nap after lunch. (Aku biasanya tidur siang setelah makan siang.)

80. He’s fixing his car in the garage. (Dia sedang memperbaiki mobilnya di garasi.)

81. Rebecca drinks her morning coffee while reading a book. (Rebecca minum kopi pagi sambil membaca buku.)

82. Kyros and Leo take a walk in the park every evening. (Kyros dan Leo berjalan-jalan di taman setiap sore.)

83. Viola writes in her journal before bed. (Viola menulis di jurnalnya sebelum tidur.)

84. Riku Dold checks his calendar for daily appointments. (Riku Dold memeriksa kalendernya untuk janji harian.)

85. Cavendish often practices his sword techniques in the garden. (Cavendish sering berlatih teknik pedangnya di kebun.)

86. Bartolomeo and his friends play games at the café. (Bartolomeo dan teman-temannya bermain game di kafe.)

87. They enjoy dinner together at the local restaurant. (Mereka menikmati makan malam bersama di restoran lokal.)

88. Mansherry helps her family with cooking dinner. (Mansherry membantu keluarganya memasak makan malam.)

89. Doflamingo prefers to read in the quiet of his room.  (Doflamingo lebih suka membaca dalam kesunyian kamarnya.)

90. Pica sweeps the floor every morning before starting his day. (Pica menyapu lantai setiap pagi sebelum memulai harinya.)

91. Gladius and Trebol organize their office space every weekend. (Gladius dan Trebol mengatur ruang kantor mereka setiap akhir pekan.)

92. She often visits the local market to buy fresh produce. (Dia sering mengunjungi pasar lokal untuk membeli produk segar.)

93. He reads the news online while having breakfast. (Dia membaca berita online saat sarapan.)

94. They take their pets for a walk in the evening.n(Mereka membawa hewan peliharaan mereka jalan-jalan di sore hari.)

95. Baby 5 prepares her tools for the day’s work. (Baby 5 menyiapkan alat-alatnya untuk pekerjaan hari itu.)

96. Lao G practices meditation to start his day with focus. (Lao G berlatih meditasi untuk memulai harinya dengan fokus.)

97. Jora enjoys painting while listening to music in her studio. (Jora menikmati melukis sambil mendengarkan musik di studionya.)

98. Buffalo helps his neighbors with their chores. Buffalo membantu tetangganya dengan pekerjaan rumah.)

99. Pink likes to relax with a book in the afternoon. (Pink suka bersantai dengan buku di sore hari.)

100. We all meet for lunch at the same café every Friday. (Kami semua bertemu untuk makan siang di kafe yang sama setiap hari Jumat.)

27 Contoh Kalimat Positif Negatif dan Tanya Interogatif dalam Bahasa Inggris

Mamikos harap setelah membaca berbagai contoh kalimat bahasa Inggris sederhana sehari-hari di atas, kamu bisa membuat contoh kalimatmu sendiri ya.

Oh, ya, selain itu, masih banyak contoh kalimat dalam bahasa Inggris lainnya yang bisa kamu pelajari di blog Mamikos, lho.

Klik dan dapatkan info kost di dekat kampus idamanmu:

Kost Dekat UNPAD Jatinangor

Kost Dekat UNDIP Semarang

Kost Dekat Unnes Semarang

Kost Dekat ITB Bandung

Kost Dekat ITS Surabaya

Kost Dekat Unesa Surabaya

Kost Dekat UNAIR Surabaya

Kost Dekat UIN Jakarta

Contoh Teka Teki Kalimat Bahasa Inggris

Vibrant = Bersemangat/Cerah

Contoh kalimatnya : The vibrant colors of the tropical fish attracted many visitors to the aquarium.

(Warna-warna cerah dari ikan tropis itu menarik banyak pengunjung ke akuarium.)

100 Contoh Kalimat Bahasa Inggris Sederhana Sehari-hari beserta Artinya – Memahami dan menguasai kalimat tentu menjadi poin utama dalam mempelajari bahasa Inggris.

Namun, jenis kalimat dalam bahasa Inggris terhitung cukup banyak, lho. Oleh karena itu, mempelajari dasar kalimat yang sederhana dan sering digunakan sehari-hari adalah langkah yang paling mudah.

Guna membantu belajarmu kali ini, Mamikos sudah menyiapkan berbagai contoh kalimat bahasa Inggris sederhana sehari-hari. Simak contoh-contohnya di artikel ini, ya.

Ambitious = Ambisius

Contoh kalimatnya: John is an ambitious young man who aims to become CEO before he turns 30.

(John adalah pria muda yang ambisius yang bertujuan menjadi CEO sebelum dia berusia 30 tahun.)

Contoh kalimatnya : Despite the chaos around her, she remained calm and focused.

(Meskipun ada kekacauan di sekitarnya, dia tetap tenang dan fokus.)

Contoh kalimat bahasa Inggris sederhana dan penuh makna.

16. "Be yourself and people will like you." - Diary of a Wimpy Kid, Jeff Kinney. (Jadilah dirimu sendiri dan orang lain akan menyukaimu).

17. "Time is enjoy wasting is not wasted time." - Phrynette Married, Marthe Troly-Curtin. (Waktu yang anda nikmati untuk disia-siakan bukanlah waktu yang terbuang sia-sia).

18. "A friend may be waiting behind a stranger's face." - Letter to My Daughter, Maya Angelou. (Seorang teman mungkin menunggu di belakang wajah orang asing).

19. "Even the darkest night will end and the sun will rise." - Les Miserables, Victor Hugo. (Bahkan malam yang paling gelap pun akan berakhir dan matahari akan terbit).

20. "You all your best thing." - Beloved, Toni Morrison. ( Kamu adalah hal terbaikmu).

21. "Those who don't believe in magic will never find it." - The Minpins, Roald Dahl. (Mereka yang tidak percaya pada sihir tidak akan pernah menemukannya).

22. "It is better to be hated for what you are than to be loved for what you are not." - Autumn Leaves, Andre Gide. (Lebih baik dibenci karena apa adanya daripada dicintai apa adanya).

23. "The moment you doubt whether you can fly, you cease forever to be able to do it." - Peter Pan, J.M. Barrie. (Saat anda ragu apakah anda bisa terbang, anda berhenti selamanya untuk bisa melakukannya).

24. "The worst enemy to creativity is self-doubt." - The Unabridged Journals of Sylvia Plath, Sylvia Plath. (Musuh terburuk bagi kreativitas adalah keraguan diri).

25. "Each of us is more than the worst thing we've ever done." - Just Mercy, Bryan Stevenson. (Masing-masing dari kita lebih dari hal terburuk yang pernah kita lakukan).

1. The troops marched on the town. (Pasukan itu berbaris menuju kota)

2. Inside the bag, you'll find my book. (Di dalam tas, kamu akan menemukan buku saya)

3. Stand beside the tree, you will see the most beautiful sunrise. (Berdirilah di samping pohon, kamu akan melihat matahari terbit yang paling cantik)

4. There are supermarkets near here. (Ada beberapa supermarket terdekat)

5. She is quite under your thumb. (Ia betul-betul di bawah kekuasaan Anda)

6. The sheep is hiding behind the tractor. (Kambing itu bersembunyi di belakang traktor)

7. You can't put your bag in front of the door. (Kamu tidak bisa meletakkan tas milikmu di depan pintu)

8. Mangoes are out of season of present. (Sekarang bukan musim buah mangga)

9. Sofia had a necklace around her neck. (Sofia mempunyai kalung yang melingkar di lehernya)

10. The people above my room are my childhood friends. (Orang yang ada di kamarku adalah teman masa kecilku)

Beautiful = Cantik/Indah

Contoh kalimatnya : The sunset over the ocean was incredibly beautiful.

(Matahari terbenam di atas lautan sangat indah.)

Contoh Kalimat Bahasa Inggris 1 – 25

1. I brush my teeth every morning. (Saya menggosok gigi setiap pagi.)

2. She reads a book before bed. (Dia membaca buku sebelum tidur.)

3. They walk to school together. (Mereka berjalan ke sekolah bersama-sama.)

4. He likes to play video games. (Dia suka bermain video game.)

5. We eat dinner at 7 PM. (Kami makan malam jam 7 malam.)

6. I drink water when I’m thirsty. (Saya minum air ketika saya haus.)

7. She listens to music while studying. (Dia mendengarkan musik saat belajar.)

8. They go shopping on Saturdays. (Mereka berbelanja pada hari Sabtu.)

9. He watches movies on weekends. (Dia menonton film di akhir pekan.)

10. We clean the house every Sunday. (Kami membersihkan rumah setiap hari Minggu.)

11. I cook breakfast for my family. (Saya memasak sarapan untuk keluarga saya.)

12. She takes a shower in the evening. (Dia mandi di sore hari.)

13. They study English after school. (Mereka belajar bahasa Inggris setelah sekolah.)

14. He helps his mom with the chores. (Dia membantu ibunya dengan pekerjaan rumah.)

15. We visit our grandparents once a month. (Kami mengunjungi kakek dan nenek kami sebulan sekali.)

16. I write in my journal every night. (Saya menulis di jurnal saya setiap malam.)

17. She calls her friend to chat. (Dia menelepon temannya untuk mengobrol.)

18. They exercise in the morning. (Mereka berolahraga di pagi hari.)

19. He studies math after dinner. (Dia belajar matematika setelah makan malam.)

20. We watch the news together. (Kami menonton berita bersama.)

21. Luffy always eats a big meal after training. (Luffy selalu makan besar setelah berlatih.)

22. Zoro trains with his swords every morning. (Zoro berlatih dengan pedangnya setiap pagi.)

23. Nami checks the weather before setting sail. (Nami memeriksa cuaca sebelum berlayar.)

24. Sanji cooks delicious meals for the crew. (Sanji memasak hidangan lezat untuk kru.)

25. Chopper prepares medicine when someone is sick. (Chopper menyiapkan obat ketika seseorang sakit.)

15 Contoh Kalimat Pujian dalam Bahasa Inggris beserta Jawaban dan Artinya

Generous = Murah hati

Contoh kalimatnya : My generous neighbor always helps those in need without expecting anything in return.

(Tetangga saya yang murah hati selalu membantu mereka yang membutuhkan tanpa mengharapkan imbalan.)

Kata sifat bentuk jadian

Kata sifat bentuk jadian atau disebut juga descriptive adjectives adalah kata sifat yang diturunkan dari jenis kata yang lain, seperti kata kerja atau kata benda.

Kata sifat bentuk jadian ini biasanya ditandai dengan akhiran, seperti: -al, ous, -ful, ly, en, y, dan -ive.